Instalasi dan Konfigurasi DHCP Server

April 24, 2018

DHCP Server


DHCP (Dynamic Host Configurtion Protocol) Server  adalah layanan yang memungkinkan client mendapatkan konfigurasi jaringan secara otomatis atau dalam istilah lain, sebuah komputer yang memiliki layanan peminjaman alamat IP secara otomatis kepada komputer yang melakukan request kepadanya. Komputer yang memberikan nomor IP inilah yang disebut sebagai DHCP server, sedangkan komputer yang melakukan request disebut DHCP Client.

Instalasi

root@server:~# apt-get install isc-dhcp-server

Konfigurasi

  1. Buka file konfigurasi dhcp.
    root@server:~# nano /etc/dhcp/dhcpd.conf
  2. Cari baris teks dibawah ini , dan sesuaikan dengan teks dibawah ini.
    #.....
    # A slightly different configuration for an internal subnet.
    subnet 192.168.10.0 netmask 255.255.255.0 {
    range 192.168.10.10 192.168.10.100;
    option domain-name-servers 192.168.10.1;
    option domain-name "ketikbagi.id";
    option routers 192.168.10.1;
    option broadcast-address 192.168.10.255;
    default-lease-time 600;
    max-lease-time 7200;
    }
    #..........
  3. Restart layanan isc-dhcp-server
  4. root@server:~# service isc-dhcp-server restart



Pengujian

  1. Pastikan konfigurasi IP Address client ( ex: WinXP ) menggunakan DHCP (Obtain an IP address automatically).
  2. Buka Command Prompt, lalu jalankan perintah 'ipconfig /release' dan 'ipconfig /renew'.
  3. Jalanakan perintah ping untuk cek koneksi dengan DHCP server.




Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔